Anda Tetap Religius Jika Anda Marah

Agama tidak mengekang apa yang seharusnya kita lepaskan. Agama ada sebagai pelipur saat kita harus bersabar dalam berjihad menentang tirani dengan berbagai cara dan kemampuan kita, termasuk, dengan energi marah yang menggerakan kita
Baca Selengkapnya

Interseksionalitas KBB dalam KUHP 2023

Sebagai bagian dari hak asasi manusia (HAM), kebebasan beragama atau berkeyakinan (KBB) selalu terhubung dengan hak-hak yang lain. Oleh karena itu, pelanggaran terhadap KBB seringkali berdampak pada pelanggaran hak-hak yang lain.
Baca Selengkapnya

News

Yang Tidak Ditayangkan Ketika Menayangkan Disabilitas

Hafalan Shalat Delisa menghadirkan persoalan agama dan disabilitas di ruang publik, tetapi masih mengabaikan tantangan realitas penyandang disabilitas. Pada 2011, Hafalan Shalat Delisa tayang di bioskop dengan kisah yang diadaptasi ...

Rentan Tetapi Bertahan Demi Hak Beragama atau Berkeyakinan

“Terima kasih telah mengundang saya dalam acara ini. Terima kasih telah mengundang prasangka saya.” Ungkapan itu disampaikan oleh seorang penganut Ahmadiyah kepada teman-teman barunya yang memiliki beragam latar belakang di ...

KUHP 2023 dan Hak-Hak Kewargaan terkait KBB

Setahun menuju implemetasi efektif KUHP 2023, CRCS bersama ISFORB menginisiasi seminar nasional untuk membahas pembatasan kebebasan beragama atau berkeyakinan (KBB) dalam KUHP Bab 7 Pasal 300—305 dan launching Buku Ajar ...

Merajut Kata, Membangun Makna

“The more we use polarized language, the more we speak to a small part of society. The more we open up our language, the more we speak to all society” ...

Researches

Monthly Update

New Releases